Minggu, 21 November 2010

" Sm@daBo "

      Pertama kali aku melihat bangunan depan sekolah , aku berfikir dalam benakku , waaaaacH ... ... sekolah SMADABO itu ASRI juga each !!! Aku merasa nyaman sekali karena di lingkungan SMADABO ini banyak ditumbuhi pohon - pohon besar , sehingga menambah suasana menjadi sangat rindang . Pada waktu pendaftaran dimulai , aku dan sahabatku waktu SMP berdesak - desakkan untuk mengambil formulir pendaftaran . Setelah itu , kami mengisinya dan mengembalikan formulir pendaftaran kepada petugasnya . Saat itu juga , aku menggu untuk mendapatkan selembar kertas yang berisikan bahwa aku telah resmi mendaftar di SMADABO ini . Haa .. haa .. haa .. akhirnya dapat juga . Disampingku ada seorang laki - laki yang ternyata teman SMP dan SD ku dulu . Dan akupun berbincang - bincang sejenak .

       Saat hari pertama masuk sekolah  , ternyata sekolah di SMA berbeda banget sama di sekolah SMP . Perbedaannya , kalau di SMA tuu kita dituntut untuk lebih mandiri daripada di SMP . Naaach ... ..., aku sangat malu sekali saat pertama awal masuk sekolah dengan memakai seragam MOS , lalu aku masuk ke ruangan kelas yang udah disediain oleh panitia MOS sebelumnya . Akupun duduk dibangku kedua dari depan dan teman sebangku ku bernama NATASHA . Yang paling aku benci dari kegiatan MOSitu , aku harus mengganti nama bangku ku yang dengan entengnya dibuang gitu aja oleh Petugas Keamanannya , padahal aku udah susah payah bikinnya , e .. .. .. malah dibuang seenaknya ajja dengan raut muka yang tanpa doza itu . Akupun juga dibentak - bentak pass didepan muka ku persis, coz katanya rok aku kependekan. huuft .... .... baweL bgt siich !!!

       Selama di kelas X ,  akupun mulai mengenal temanku satu per satu dengan memperkenalkan diri di depan kelas . Dan waktu pelajaran pun dimulai , ternyata di SMA itu pelajarannya lebih ruwet yach , duuuch ... ... puciink .. .. .Tapi kalau kita mau berusaha pasti kita bisa koQ . Aku juga berusaha untuk mengenal guru - guru satu demi satu . Tak lupa juga , aku mulai mengenal kakak kelas ku . Yang menjadi teman akrabku waktu kelas X bernama DYAH AYU P.K , hehehe ( ^_^ ) . Dia itu kalau diajak bercanda lebih E.D.A.N daripada aku Loooooooo . wqwqwqwqwq .... Meskipun siswa laki -laki dikelasku banyak yang comLetan , tapi kelasku teteb kompak dan sering mengadakan acara - acara, seperti BukBer n' CamPing .

       Aku merasa seneng banget coz aku naeg kelas XI . Yang membuat aku sedih , aku harus berpisah dengan teman sekelasku . Hikz hikz hikz (-_-) Ditambah lagi kita berbeda kelas n ' berbeda jurusan pula , aku makin tambah sedih nich . Yach , aku tahu kalau kita berbeda arah tujuannya . Namun paling tidak kita masih dapat bertemu dengan mereka dan berteman lagi . Di kelas XI ini , aku mendapat teman " NEW " lagi dari kelas yang berbeda - beda . Di kelas baru ini pun , kami berusah untuk menciptakan kekompakkan n' keakraban antara satu sama lainnya. Dan merasakan senang maupun duka bersama - sama







                                                                                                                                                 by : HapPy

                                                                                                                                              ..... (^_^) .....

0 komentar:

Posting Komentar